5 Pesan tentang KEKAYAAN :
1. Tadinya kupikir kaya itu kalau kita bisa hidup PASIF.
Ternyata yang menjadikan kaya itu jika kita selalu bekerja keras dan berperilaku AKTIF.
2. Tadinya kupikir kaya itu kalau bisa mem-BELI sesuatu.
Ternyata yang menjadikan kaya itu jika kita bisa JUALAN sesuatu.
3. Tadinya kupikir kaya itu kalau bisa hidup MEWAH.
Ternyata yang menjadikan kaya itu jika kita bisa HIDUP MURAH dan SEDERHANA.
4. Tadinya kupikir kaya itu kalau bisa mem-BELANJA-kan lebih banyak uang.
Ternyata yang menjadikan kaya itu jika kita bisa me-NABUNG lebih banyak.
5. Tadinya kupikir kaya itu jika kita terbiasa PELIT dalam menjaga harta kita.
Ternyata yang menjadikan kaya itu jika kita terbiasa ber-SEDEKAH.
(Dikutip dari tulisan Pak Heppy Trenggono)
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 Comments:
Posting Komentar